Uncategorized

Manfaat Air Rebusan Daun Pepaya Untuk Kesehatan

Daun pepaya adalah salah satu bagian tumbuhan pohon pepaya yang bisa dimakan selain buahnya. Terkenal rasanya yang pahit, untuk bisa mengkonsumsinya harus direbus terlebih dahulu. Akan tetapi, ada lho manfaat dari hasil rebusannya. Buat apa ya kira-kira? Manfaat Air Rebusan Daun Pepaya Meredakan Kram Pada Wanita Haid Haid atau menstruasi adalah peristiwa yang sudah pasti […]

Cara Menjemur Bayi Baru Lahir yang Aman

Aktivitas menjemur bayi yang baru lahir banyak dilakukan oleh ibu-ibu dan hal ini memang merupakan aktivitas yang sangat umum. Alasannya untuk mendapatkan manfaat dari sinar matahari pagi yang dipercaya mampu mencegah bayi kuning. Pada dasanya, tujuannya adalah sama saja ketika orang dewasa berjemur, yaitu untuk menstimulasi kulit menghasilkan vitamin D yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. […]

Manfaat Daun Pohpohan untuk Bahan Obat

Tanaman pohpohan di Indonesia mungkin lebih dikenal sebagai lalapan. Akan tetapi, ada banyak manfaat saat Anda mengkonsumsi daun tersebut. Terlebih, daun tersebut mengandung berbagai senyawa yang sangat bermanfaat untuk tubuh. Contohnya seperti steroid, alkaloid, hingga flavonoid. Di bawah ini manfaat selengkapnya: Obat sakit perut Daun pohpohan dipercaya mempunyai manfaat untuk mengatasi sakit perut seseorang. Daun […]

Bisa Tambah Imun Tubuh, Simak 3 Manfaat Daun Pepaya Jepang

Meskipun menggunakan kata โ€œJepangโ€, namun tanaman ini aslinya berasal dari Amerika Tengah, tepatnya Meksiko. Nama lainnya adalah chaya dan tergolong jenis sayuran baru di Indonesia. Chaya sendiri termasuk superfood yang kaya nutrisi serta manfaat untuk kesehatan tubuh. Berikut manfaat daun pepaya Jepang. Bentengi Tubuh dengan Daun Chaya Cegah Anemia Tanaman ini mengandung zat besi lebih […]

Scroll to top